"Barangsiapa Yang Meniti Satu Jalan Untuk Mencari Ilmu, Niscaya ALLAH Jalankan Dia Diatas Jalan Diantara Jalan-Jalan SURGA. Dan Sesungguhnya Para Malaikat Membentangkan Sayap-Sayap Mereka Karna Ridho Terhadap THOLIBUL ILMI, Dan Sesungguhnya Seorang ALIM Itu Dimintakan Ampun Oleh Siapa Saja Yang Ada Dilangit Dan Dibumi, Dan Oleh Ikan-Ikan Yang Ada Di Dalam Air, Dan Sesungguhnya Keutamaan Seorang ALIM Atas AHLI IBADAH Adalah Seperti Keutamaan BULAN PURNAMA Daripada Seluruh Bintang-Bintang"

11 Desember 2010

KAJIAN ISLAM ILMIYAH SURABAYA

Posted by ABU ABDUL RAHMAN ALBANTANI On 17.49 No comments


Bismillah

HADIRILAH
"KAJIAN ISLAM ILMIYAH SURABAYA"

BERSAMA
Al Ustadz Dzulqarnain bin Muhammad Sunusi
(Mudir Ma’had Assunnah Makassar)

INSYA ALLAH DILAKSANAKAN PADA

Hari Jumat s/d Sabtu 17-18 Muharam 1432 H
(24 s/d 25 Desember 2010)
Mulai pukul 08:30-21:00

Bertempat di Masjid Ar Royan Perum Galaxy Bumi Permai N7/20 Semolowaru Surabaya

Materi :

“Mengenal 4 Kaidah Penting dalam Beragama”
(Pembahasan Kitab Al Qawaidul Arba')
Karya Syaikh Muhammad At Tamimi


“Meneladani Sifat Shalat Nabi shallallahu ‘alaihi wassallam” (Pembahasan Kitab Minhajussalikin)
Karya Syaikh Abdurrahman As Si’di


Hadirilah pula Pengajian Umum

Bersama Al Ustadz Dzulqarnain bin Muhammad Sunusi

Pada Ahad 19 Muharram 1432 / 26 Desember 2010

Dengan Tema
“Kunci-Kunci Pembuka Pintu Rizki”
Bertempat di Masjid Manarul Ilmi Kampus ITS Sukolilo Surabaya, mulai ba’da shubuh-selesai

Dengan Tema
“Renungan Berharga di Tengah Badai Musibah”
Bertempat di Masjid Nuruzzaman UNAIR Kampus B
Jl.Airlangga No.1 Surabaya
mulai pukul 8.30-selesai

Dengan Tema
“Jalan Menuju Hidayah”
Bertempat di Masjid Al Khalil Abu Tauhid
Jl.Monginsidi Sidoklumpuk Sidoarjo
(depan KBIH rohmatul ummah)
mulai pukul 16.00-selesai


Informasi :
Bp.Budi 08113109799
Bp.Zuhri 081357113933
Zubair 085645678232


Bagi peserta dari luar kota disediakan tempat menginap (dengan fasilitas terbatas, khusus laki-laki)

0 komentar:

Posting Komentar

UNTUK INFORMASI KAJIAN TERBARU DI TEMPAT ANTUM SILAHKAN KIRIM KE (muhammad.irfan09@gmail.com)